Posts

Showing posts from August, 2021

PERAWATAN KOLIBRI ATAU KONIN IJOAN (MH)

Image
PERAWATAN KOLIBRI ATAU KONIN IJOAN (MH) MUDA HUTAN ujebirdfarmmj981.com Burung kolibri ninja atau juga disebut dengan burung konin ini bisa dikatakan di jawa sudah jarang ditemukan di hutan atau ladang pekarangan rumah warga yang mempunyai pohon yang lebat karena burung satu ini sangat digemari oleh para pecinta burung kicau diindonesia. Burung mungil dengan warna biru, hijau, hitam, merah, coklat dan biasa disebut metalik samberlilin membuat pecinta burung kicau menjatuhkan pilihan pada burung mungil dengan warna exotis dan mempunyai roll tembak kicauannya, burung pemakan sari bunga kemladean ini juga fasih menirukan burung lain juga buat masteran burung burung besar kontes, kolibri sendiri mempunyai kelas dalam kontes kicau burung jadi sahabat kicau indonesia bisa menjadikan burung ini aset yang perlu dirawat dengan sangat teliti biar bisa menghasilkan kualitas burung bagus.      Untuk menjadikan burung kolibri ijoan menjadi bagus perlulah perawatan y...